3 Strategi Untuk Meningkatkan Penjualan Toko Online
Dengan Meningkatnya Pasar Toko Online anda perlu berfikir untuk menaikan keuntungan yang menutupi biaya operasional yang selalu meningkat.Dan Berikut ini adalah 7 Strategi marketing yang akan meningkatkan pendapatan anda :
- Mendaptkan Pelanggan Baru
- Target Pasar
- Menjual lebih banyak kepada pelanggan yang ada
1. Mendaptkan Pelanggan Baru
Setiap bisnis e-commerce umumnya mencari pelanggan baru, tapi anda berupaya fokus pada upaya itu berikut ini adalah beberapa ide untuk meningkatkan penjuan anda
- Penjualan Reseller, buatlah progam reseller untuk meningkatkan penjulan anda
- Menambahkan iklan, content dan menambah kata kunci agar toko anda mudah dicari dimesin pencarian
- Melakukan Give Way untuk mendapatkan pelanggan baru / atau mengadakan undian untuk mendapatkan pelanggan tertarget.
- Buatlah kampanye marketing yang keren dan dinamis disemua media sosial.
2. Target pasar
New Market mengacu pada pelanggan baru yang tidak tahu ada toko anda di online. beberapa kasus pasar baru bisa dicapai melalui pasar baru dalam kasus ini seperti mentarjetkan pasar keluar negeri hal itu mungkin memerlukan penerjemah web anda.
- Pasar luar negeri adalah kalaborasi website anda dengan berbagai penerjemah bahasa negara negara melalui media sosial atau pun portal alibaba, amazon dan lain lain lagi
- Neche Pasar adalah kamu bisa memperluas nicse pasar dan membuka toko baru yang hannya melayani itu saja. Sebaliknya kamu bisa memiliki niche pasar kamu bisa memperluas pemasaran kamu.
- Ada banyak toko yang menyediakan grosir dan eceran yang memnjual diberbagai toko- toko online dan mereka mampu melayani pasar lainnya.
- Memperluas Channel pemasaran yang baru dan membuat akun di berbagai marketplase didalam dan diluar negeri seperti didalam negeri Tokopedia, Bukalapak, Shopee, dan diluar negeri seperti Amazon, Alibaba, Ebay dan masih banyak lagi.
Ada banyak cara ini untuk mengurangi difisit anggaran pemasaran kamu yaitu menjual lebih banyak kepada pelanggan yang sudah ada.
Post a Comment for "3 Strategi Untuk Meningkatkan Penjualan Toko Online"